



sebagai tempat menguraikan runyamnya pikiran Pramubahasa
melalui bentuk tulisan bebas.
Bagaimana Jika Nanti Persediaan Maafku Habis?
Harum tanah selepas hujan menyergap masuk ke beranda. Ia datang diantar embus angin. Kulihat, ia tidak sendiri. Ada rasa kalut yang mengekor di belakang....
Bom Waktu yang Sesungguhnya
Pernahkah kalian merasa ingin berhenti di saat orang lain berkata bahwa kalian sedang ada di posisi terbaik? Atau pernahkah kalian merasa sangat kelelahan walau...
Waspada Menjadi People Pleaser
Dr. Gerungan, seorang ahli psikologi, menerangkan bahwa manusia merupakan makhluk sosial sehingga membutuhkan orang lain di setiap kehidupan mereka. Menurut penjelasannya, kita tidak hanya...
Sebuah Catatan Kuliah yang Tidak Dipublikasikan (I)
Saat saya pertama kali menginjakkan kaki di kampus sebagai mahasiswa, saya dihadapkan pada suatu kemungkinan besar tentang kesempatan tak terbilang. Tidak ada jaminan bahwa...
Kisah tentang Perjalanan
Saya telah berjanji kepada diri saya sendiri untuk menulis sebuah artikel mengenai perjalanan. Perjalanan ini erat kaitannya dengan bulan Juli. Oleh sebab itu, sebelum...
Cinta Kimia
Saya tukang bolos ketika SMA. Satu-satunya mata pelajaran yang selalu saya ikuti ialah Kimia. Itu karena yang mengajar Pak Vittry, atau lengkapnya Aidil Vittry....
Denting Piano
Denting piano Kala jemari menari Nada merambat pelan Di kesunyian malam Saat datang rintik hujan Alunan lagu Iwan Fals itu terdengar jelas dari pinggir...
Layar
Kemarin malam aku bercakap-cakap tentang Piala Eropa dengan seorang teman indekosku di sebuah angkringan pinggir Jalan Parangtritis, dekat Jalan Lingkar Selatan yang baru saja...
Pecandu Buku
Apa yang terlintas dalam pikiranmu ketika mendengar “pecandu buku”? Kalau dalam pikiran saya, istilah tersebut merupakan klaim berlebihan, arogan, congak, serta nan sok pintar....
Solilokui Tuts
Aku tuts. Orang menyebutku tuts ponsel. Lebih spesifik lagi: tuts ponsel pintar Blackberry. Setiap hari, aku didera tekanan ribuan kali. Pelakunya, seringkali ibu jari....
- Sebelumnya
- 1
- …
- 19
- 20
- 21
- 22
- 23
- 24
- 25
- …
- 47
- Selanjutnya